Hawkeye series memang sudah dinanti penayangannya. Selain WandaVision sampai Loki Cs, Hawkeye menjadi jembatan cerita lanjutan member Avengers pasca-Endgame.banner-ads

Teaser nggak resminya muncul dari media sosial Jeremy Renner si pemeran utamanya.



Muka close up Clint Barton aka Hawkeye terlihat babak belur. Ia posting sembari tersenyum dengan muka lecet dan lebam.

Serial Hawkeye rencananya akan rilis di Disney+ pada akhir tahun 2021 mendatang. Melihat schedule perilisannya, bisa dimaklumi Hawkeye series memulai syuting saat ini.

Hawkeye disebut-sebut akan menghadirkan Hailee Steinfeld sebagai murid Hawkeye.

Meski belum ada konfirmasi dan masih belum jelas seperti apa alurnya, Hawkeye series adalah serial yang paling ditunggu.