Gokil, kecepatan truk ini sanggup menandingi laju kereta api tercepat di dunia, Shinkansen.

banner-ads

Ya, diketahui Shinkansen punya kecepatan 320 km/jam. Namun truk yang mirip Optimus Prime dalam film Transformers ini sanggup berlari hingga 643,7 km/jam. Wow!

Truk ini dinamai Shockwave. Semburan api yang berasal dari corong dan knalpot makin menegaskan kalau truk ini bernaluri monster.

Jangan coba-coba meloloskan diri dari gelontoran tenaga 3 mesin jet Pratt & Whitney J34-48 ini. Jet bertenaga 12.00 hp itu dipakai oleh tentara Amerika dengan sebutan T-2 Buckeye. Kalau di kakulasi, tenaganya bisa menyembur 36.00 hp. Gokil!

Dengan tenaga yang besar, truk ini juga mengkonsumsi bahan bakar yang tak main-main jumlahnya.Satu kali melesat, truk ini menyerap 180 galon (719 liter) bahan bakar. Well, menurut loe, ada yang nandingin gak nih truk?

Source: Dailymail