Ngomongin soal
sports, nggak cuma pria aja yang mampu menunjukkan kelebihan dan dominasinya. Para wanita pun juga nggak kalah keren. Terbukti dengan banyaknya para olahragawan wanita yang sukses mencatatkan nama mereka menjadi yang terbaik. Mungkin para pria sendiri bakal segan melawan, bukan masalah
gender tapi para
sportswomen ini nggak terkalahkan.
Mulai dari tennis sampai renang, mereka ini lah yang paling hebat di seluruh dunia.