Para cheerleader-nya pun nggak dipilih secara random. Semuanya adalah gadis-gadis pilihan dengan skill cheerleading yang mumpuni dan wajah yang bikin berdecak kagum. Dan mungkin salah satu alasan para penonton datang ke setiap pertandingan NBA adalah karena cheerleader-nya.
Dan berikut adalah beberapa klub cheerleader yang ikut meramaikan babak Playoff NBA tahun 2015.