Mauro Icardi sepertinya emang nggak mau diam aja disisihkan secara tidak hormat. Tapi Inter Milan diperlakukan tidak hormat duluan memang oleh striker Argentina ini.banner-ads

Di bawah Antonio Conte, pemain pembangkang seperti Icardi yang ngeyel soal kontra dan gaji pun kena ganjaran.

Icardi akhirnya terbuang dan PSG datang merekrutnya. PSG bergerak di deadline transfer Eropa.



Eks bomber Barcelona dan Sampdoria ini padahal sempat meneken perpanjangan kontrak sampai 2022 sebelum akhirnya membelot ke PSG.

Icardi yang sebenarnya diberi nomor punggung 7 untuk meredam kepergiannya cabut ke Les Parisiens dengan status pinjaman.

Jika klub Ligue 1 mau mempermanenkan Icardi, maka 65 juta harus digelontorkan kepada Inter di akhir musim.

Icardi tergeser di Inter dengan kedatangan Romelu Lukaku dari MU. Apalagi winger United juga belakangan ikutan pindah ke sana.

Icardi yang sudah lama berseteru dengan manajemen akhirnya memilih pindah ke Ligue 1.