Rossi dan Lorenzo mencatatkan nilai 61 kali‎ pole position. Keduanya berada di urutan teratas.
 
Kejuaraan balap motor yang digelar oleh Federation Internationale Motocyclisme‎ (FIM) sudah memasuki tahun ke-67. Selama itu juga belum ada yang bisa melebihi duo Yamaha dalam babak kualifikasi sebelum balapan.
 
 
Hasil tersebut memang sangat mentereng. Apalagi, tahun lalu keduanya juga berada di urutan teratas daftar klasemen.
 
‎Dari catatan itu, rider Italia masih mendominasi pole position. Sementara, wakil Spanyol masih berada di bawah mereka. Dari 10 besar peraih pole position, terdapat dua wakil Australia. Mick Doohan meraih 58 kali pole position, raihan yang sama juga di tempati Marc Marquez.
 
Rossi 61kali
Lorenzo 61 kali
Doohan 58 kali
Marquez 58 kali
Biaggi 56 kali
‎Pedrosa 46 kali
Stoner 43 kali
Martinez 42 kali
Capirossi 41 kali
Lazzarini 35 kali
 
 
 
banner-ads